06/09/15
Atasi Oli Mesin Bocor pada Motor Dengan Stiker Panci
Disamping sebagai alat transpotasi yang murah dan cepat sepeda motor juga mempunyai ketahanan jelajah mobilitas yang tinggi.
Maka tidak mengherankan apabila banyak masyarakat mengandalkan sepeda motor untuk beraktifitas sehari hari.
Namun kadang kita terlalu sibuk tidak punya waktu atau menyepelekan hal kecil misalnya ada rembesan oli di blog mesin motor.
Padahal dari hal kecil bisa menjadi masalah yang besar apabila oli menjadi habis, hingga bisa merusak mesin.
Ane punya solusi buat pertolongan sementara apabila ada oli mesin yang bocor pada motor.
Pakai saja sticker aluminium ( sudah ada lemnya ) yang biasanya di pakai buat menambal panci untuk memasak
kalau berlobang, soal kekuatan menahan panas api sudah terbukti. Belinya juga mudah di pasar tradisional harganya cuma Rp 2000,-.
Caranya gampang bersihkan dulu blog mesin dari oli, lalu tempelkan sticker aluminium ditempat yang bocor.
Sudah ane buktikan kekuatannya hingga 2000 km baru sticker mengelupas, namun ini hanya untuk rembesan yang ringan atau kecil.
Kalau untuk bocor yang besar belum pernah ane praktekan.
Selamat mencoba !
semoga bermanfaat.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
trimakasih gan...
BalasHapustips dan trik seputar otomotif
Sama sama mas terima kasih telah koment
BalasHapus